Rabu, 21 Agustus 2013

PAMERAN KUNO KINI NANTI

22-28 AGUSTUS 2013

PAMERAN KUNO KINI NANTI

Pameran Kuno Kini Nanti, adalah sebuah pameran sejarah dengan tajuk "retropeksi" dimana kami mencoba untuk mengajak para pengunjung untuk merefleksi kembali bagaimana perjalanan kota Semarang utamanya di abad ke-20. Masa dimana dunia sedang bertransformasi dari "Kuno ke Kini", dari peradaban yang masih tradisional ke masa yang lebih modern. Ekonomi, Industri, Pendidikan, Pemikiran dan lain sebagainya bertransformasi kearah yang kini kita dapat lihat dan nikmati sebagai manusia di abad ke 21. Mari datang tuan dan nona skelian, bersama kita pelajari warisan budaya yang dimiliki oleh kota Semarang!

Pameran akan diadakan selama sepekan, dari tanggal 22-28 Agustus 2013, selama pukul 10.00-21.00 di Gedung ex. Spiegel, Kawasan Kota Lama Semarang ini, akan diramaikan pula oleh berbagai kegiatan lintas komunitas di Kota Semarang seperti AIESEC, Jazzngisoringin, Orart Oret, FDGI, Akademi Berbagi dan Blusukan Solo.

Link : https://www.facebook.com/events/200716403430502/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar